Selasa, 13 Desember 2011

SIXTEEN

Diposting oleh Just Rina di 23.20
Aku lahir tanggal 12 desember 1995 katanya mamaku jam sebelas lewat (hampir jam 12 malam) alhamdulillah lahirnya selamat
Rina Desiyanti Sumalong itu bapakku yang ngasih katanya desi itu desember, sumalong itu nama nenekku yaitu mamanya bapakku
dan dua hari yang lalu aku ulang tahun yg ke-16 (12 desember 2011)
Makasih buat semuanya yang sudah ngucapin secara langsung maupun di facebook dan di twitter
makasih juga yang sudah ngasih aku kado
sekian :)

JUST PRIMBON


Tanggal 12
Lahir pada tanggal 12 menunjukkan seseorang yang brilian, magnetis, imajinatif dan sosok pembicara bagus
yang sangat meyakinkan
dalam argumentasi. Karena Anda memiliki pemikiran
seimbang, cenderung artistik serta menikmati hidup dan aksi, Anda bisa sukses sebagai pengacara, aktor/aktris atau bekerja di bidang penjualan dan periklanan. Idealisme
tinggi Anda menuntut adanya "misi" dalam kehidupan. Anda perlu mempertahankan aktivitas intelektual untuk menghindari naik-turun (roda kehidupan) yang merupakan kelemahan orang yang lahir pada tanggal tiga. Bakat
desain Anda bisa disalurkan
lewat arsitektur atau dekorasi interior. Genit dan cenderung berselingkuh, Anda butuh menyelesaikan apa yang Anda mulai dan berusahalah untuk tidak menimbulkan masalah.

Lahir pada bulan desember artinya...
1. Mudah menaruh rasa percaya pada orang lain
2. Kalau mengerjakan sesuatu suka tergesa-gesa
3. Tidak mau mengalah dan selalu ingin menang sendiri
4. Mudah terpengaruh
5. Jujur dan baik hati
6. Pemborosan
7. Suka memaksakan kehendak

JADI,,,
yang lahir pada tanggal dan bulan 12 desember artinya...
- budi bahasanya manis
- banyak mengalah
- suka berfilsafah
- suka bersemedi
- ia tidak bersikap fanatik terhadap agama yang di anut

Arti nama RDS :
- Kerusakan, kebinasaan dan
kematian
- Sakit, Cacat, keributan,
hukuman dan lupa pada kewajiban
- Sifat ragu-ragu
- Tanda baik dan bermanfaat
- Bengis, ketus dan kedukaan
- Pekerjaan yang sempurna
- Sifat pengasih dan
penyayang
- Berkah Tuhan
- Kemasyhuran dan pernikahan
- Kesempurnaan dan kebaikan
- Pengampunan dan kemerdekaan
- Perasaan pada keadilan
- Perjalanan yang melelahkan
- Pelit, cemburu, ketidaksempurnaan
( sadis banget -_- )

diatas cuma primbon terserah kita mau percaya atau tidak
seseorang berkata "lebih baik percaya yang diatas (allah) dari pada primbon atau ramalan"
just it~

0 komentar on "SIXTEEN"

Posting Komentar

 

Just Rina Copyright 2009 Sweet Cupcake Designed by Buy Engagement Rings | Married Affairs by Blogger Templates